• SD NEGERI 006 BATAM KOTA
  • Belajar bahasa alam, bahasa manusia, dan bahasa komputer

Cerita Jusuf Kalla soal Pidato

Jusuf Kalla punya cerita unik tentang kebiasannya yang tak lazim di kalangan pejabat tinggi.

Ada dua hal; yaitu pidato tanpa teks serta ogah mengenakan jas. Itu terjadi ketika dirinya masih menjabat sebagai Wakil Presiden RI.

Soal pidato tanpa teks, Kalla punya alasan tersendiri: lebih lancar berbicara jika melihat audience.

“Agar pikiran berjalan saya pidato dengan melihat mata orang, reaksinya, baru ide keluar. Itu kalau ditulis orang lain, itu beda,” sebut Kalla

Kalla tidak ingin teks pidato yang disampaikannya dibuat oleh pihak lain. Dia tahu tak jarang teks pidato dibuat meniru teks pidato-pidato sebelumnya.

Kebiasannya menyampaikan pidato tanpa teks dapat dilakukan Kalla karena sering membaca.

Setidaknya dalam satu hari ia menghabiskan minimal 1 jam untuk membaca buku dan surat kabar.

“Saya sehari setidaknya bisa membaca 10-20 halaman buku. Buku apa saja. Juga membaca surat kabar, sampai hari ini saya berlangganan 8 surat kabar. Ya biar saya tahu perkembangan apa yang sedang terjadi,” tuturnya.

  1. Mengapa Pak Yusuf Kalla lebih suka berpidato tanpa teks?
  2. Mengapa Pak Yusuf Kalla bisa berpidato tanpa teks?
  3. Sudah biasa, sudah menjadi kebiasaan, sudah umum. adalah makna dari kata... (unik, lazim, teks, tutur)

Komentar

1. Karena agar pikiran berjalan saya pidato dengan melihat mata orang reaksinya baru ide keluar. 2. Karena sering membaca buku. 3.tutur.

1.karna kalau di tulis pihak lain kala tau kalau itu sudah di tulis di pidato orang lain2.karena sering membaca buku 3.tutur

Pak Jusuf Kalla sangat menginspirasi karena berpidato tanpa teks, kebiasaan nya membaca buku, karena dengan membaca buku akan menambah ilmu pengetahuan.

Taerimakasih telah memberikan ilmu

Yang kita dapt teladani dari kisah Bpk Jusuf Kalla adalah membaca buku karena dengan membaca buku kita dapat mengetahui perkembangan² yang terjadi

Yg kita teladani dari Bpk jusuf kalla adalah membaca buku karna dengan membaca buku kita dpt mengetahui perkembangan yg terjadi

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
20 Fakta Tentang Nikola Tesla | Seberapa Tahu Anda dengan Nikola Tesla?

Ketika insinyur dan fisikawan Serbia-Amerika Nikola Tesla mulai membangun penemuan terbarunya, ia disebut gila oleh orang-orang di sekitarnya. Penemu banyak hal ini, dalam menghadapi

19/09/2024 09:16 - Oleh Admin - Dilihat 611 kali
20 Fakta Tentang Nikola Tesla | Seberapa Tahu Anda dengan Nikola Tesla?

Ketika insinyur dan fisikawan Serbia-Amerika Nikola Tesla mulai membangun penemuan terbarunya, ia disebut gila oleh orang-orang di sekitarnya. Penemu banyak hal ini, dalam menghadapi ri

19/08/2024 10:02 - Oleh Admin - Dilihat 992 kali
The Benefits of Reading | Manfaat Membaca

The Benefits of Reading Reading offers numerous benefits, both mental and emotional. Here are some key advantages: Mental Stimulation: Engaging with a good book keeps your brain activ

09/08/2024 08:31 - Oleh Admin - Dilihat 448 kali
Gambar Pemandangan Dua Gunung Oleh Anak SD Sejak kapan?

Pemandangan dua gunung adalah pola lukisan umum yang digambar oleh anak TK atau SD di Indonesia. Lukisan ini biasanya menggambarkan dua gunung, jalan, sawah, dan matahari. Pola lukis

23/07/2024 06:52 - Oleh Admin - Dilihat 1645 kali
6 Cara Membangun Kebiasaan Membaca Buku, Pilih Topik Favorit

Mengetahui cara membangun kebiasaan membaca buku menjadi hal penting yang perlu diketahui. Terutama bagi kamu yang sudah berencana membaca lebih banyak buku memasuki tahun pelajaran bar

13/07/2024 06:55 - Oleh Admin - Dilihat 354 kali
Nikola Tesla

Hari ini adalah Hari ulang tahun Nikola Tesla. Siapa Dia? Nikola Tesla adalah seorang penemu, insinyur listrik, insinyur mesin, dan futuris keturunan Serbia-Amerika. Lahir di

10/07/2024 13:20 - Oleh Admin - Dilihat 594 kali
Lou Ottens Penemu Pita Kaset Audio

Lou Ottens, insinyur berkebangsaan Belanda, penemu pita kaset audio, yang mengubah cara orang mendengarkan musik, meninggal dunia di usia 94 tahun. Sekitar 100 miliar pita kaset

03/07/2024 07:21 - Oleh Admin - Dilihat 260 kali
Motor Ini Cuma Butuh 1 Liter Buat Tempuh 90 Km

Mesin diesel umumya dipakai di kendaraan roda empat atau lebih, seperti truk juga sebagian besar tipe mobil bus.  Tapi bukan berarti motor roda dua tak ada yang pernah punya

05/02/2024 16:33 - Oleh Admin - Dilihat 656 kali
Bagian-Bagian Buku

Hai, Sobat 006! Buku adalah jendela dunia. Akan tetapi, banyak dari kita belum mengenal buku secara lebih dekat. Sangat sedikit orang yang suka baca buku. Menurut referensi, hany

13/11/2023 15:16 - Oleh Admin - Dilihat 2460 kali
Beda 'Kata' dan 'Kalimat'

Adakah sobat 006 masih bingung dalam membedakan antara "kata" dan "kalimat". Kata Mmerupakan satuan bahasa terkecil yang mengisi salah satu fungsi S-P-O-K (Subjek, Prediket, Objek,

07/11/2023 11:57 - Oleh Admin - Dilihat 17797 kali