• SD NEGERI 006 BATAM KOTA
  • Belajar bahasa alam, bahasa manusia, dan bahasa komputer

TBC (tuberkulosis)

Berdasarkan data yang dirilis pada 2019, World Health Organization (WHO) menempatkan Indonesia pada peringkat ketiga di dunia kasus TBC terbanyak, setelah India dan Tiongkok (2,4 juta kasus dan 889 ribu kasus).

WHO mencatat kasus TBC di Indonesia mencapai 845 ribu, sekitar 24 ribu kasus resisten obat. Dari angka tersebut, hanya 69 persen atau sekitar 540 ribu kasus yang ditemukan dan diobati. Total kematian mencapai 98 ribu jiwa.

Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman TBV yaitu Mycobacterium tuberculosis. Kuman ini menyerang tubuh manusia, terutama pada paru-paru.

kuman dengan nama Mycobacterium tuberculosis dapat tumbuh dengan baik di tempat lembab dan tanpa terpapar sinar matahari.

Penyakit TB dapat menular cepat melalui udara, yaitu dari droplet atau percikan dahak yang keluar saat pasien batuk, bersin dan berbicara.

Jika mengalami beberapa gejala di bawah ini, setidaknya selama dua minggu atau lebih, agar segera memeriksakan diri ke pusat layanan kesehatan. Gejala itu berupa:

  1. Batuk berdahak bercampur darah
  2. Kehilangan nafsu makan
  3. Turun berat badan
  4. Tubuh lemah
  5. Pembengkakan pada kelenjar getah bening
  6. Batuk terus menerus setidaknya selama dua minggu, berdahak maupun tidak berdahak
  7. Sesak napas dan nyeri dada
  8. Demam meriang, demam dengan panas tubuh yang tidak terlalu tinggi, bahkan lebih dari satu bulan
  9. Berkeringat meski tidak sedang melakukan aktivitas apapun atau tanpa sebab, terutama pada sore dan malam hari.

Satu yang perlu diingat, kalau sudah ada gejala, meskipun hanya salah satu dari gejala di atas, namun sudah terjadi selama dua minggu atau lebih, maka harus dicurigai itu adalah TBC.

Di negara tertentu, anak-anak menerima vaksinasi BCG sebagai bagian dari program imunisasi dasar. Tetapi, para ahli di AS tidak merekomendasikan BCG untuk kebanyakan orang kecuali mereka memiliki risiko TB yang tinggi.

Pertanyaan

  1. Peringkat berapa Indonesia dalam jumlah kasus TBC terbanyak di dunia?
  2. Bagaimana keadaan batuk dahak orang yang terkena TBC?
  3. Organ tubuh apa yang pertama diserang oleh kuman TBC?
  4. Kapan waktu penderita TBC merasakan berkeringat?
  5. Apa nama Vaksinasi pencegah TBC untuk negara-negara tertentu?
  6. Sekitar 24 ribu kasus resisten obat. Resisten artinya....
  7. Apa nama kuman penyebab TBC?
  8. Kuman penyebab TBC sangat menyukai tempat yang....
  9. Penyakit TB dapat menular cepat melalui ...., yaitu dari droplet atau percikan dahak yang keluar saat pasien batuk, bersin dan berbicara.
  10. Batuk yang perlu dicurigai sebagai TBC, yaitu menderita batuk lebih dari ....

Komentar

TBC (Tuberkulosis) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman TBV yaitu Mycobacterium tuberculosis. Kuman ini menyerang tubuh manusia, terutama pada paru-paru. tuberculosis dapat tumbuh dengan baik di tempat lembab dan tanpa terpapar sinar matahari. Penyakit TB dapat menular cepat melalui udara, yaitu dari droplet atau percikan dahak yang keluar saat pasien batuk, bersin dan berbicara. Tanda tanda TBC yaitu: -Batuk berdahak bercampur darah -Kehilangan nafsu makan -Batuk terus menerus setidaknya selama dua minggu, berdahak maupun tidak berdahak -Kehilangan nafsu makan -Turun berat badan -Tubuh lemah. Terimakasih telah memberikan Informasi yang sangat penting tentang penyakit TBC menular. Kita tetap menjaga kesehatan.

Saya sangat senang belajar di classroom

menjaga kesehatan yang sangat penting

pentingnya menjaga kesehatan

Menjaga kesehatan sangat penting

Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman TBV yaitu Mycobacterium tuberculosis

Kita harus selalu menjaga kesehatan karena kesehatan itu sangat penting.

Menjaga kesehatan sangat penting

Pentingnya menjaga kesehatan

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Mengapa Lebah Penting bagi Bumi dan Manusia?

Menyelamatkan lebah adalah sebuah keharusan. Sebagai Friends of the Earth (lebah sahabat bumi). Anda mungkin pernah melihatnya terpampang di kaos, mug, dan gambar online. Namun mengapa

20/05/2024 07:40 - Oleh Admin - Dilihat 4 kali
Aturan Batas Usia Anak Masuk SD Bukan 7 Tahun Lagi

Jenjang pendidikan formal masyarakat Indonesia terbagi ke dalam beberapa tingkatan, sesuai usia anak. Sekolah Dasar atau SD adalah salah satu bentuk pendidikan formal untuk anak-anak di

13/05/2024 08:03 - Oleh Admin - Dilihat 174 kali
Penyakit Stroke

Stroke adalah gangguan fungsi saraf yang disebabkan oleh gangguan aliran darah dalam otak yang dapat timbul secara mendadak. Istilah stroke lebih dikenal daripada Cerebro Vaskuler Accid

13/05/2024 06:25 - Oleh Admin - Dilihat 50 kali
Siswa SD Viral Tour Pakai Pesawat Garuda, Sudah Nabung Sejak Kelas 1

Terkuak biaya rombongan siswa Sekolah Dasar (SD) yang viral tour pakai pesawat Garuda Indonesia hingga disangka carter (menyewa). Diketahui rombongan siswa SD tersebut berasal dari SD M

11/05/2024 19:09 - Oleh Admin - Dilihat 75 kali
Cara Mengubah Satuan Volume Lain ke Liter

Kalian mungkin mendengar pembicaaraan seorang tukang bangunan, yang katanya butuh pasir sekian kubik. Sebutlah misalnya butuh pasir 2 kubik.  Nah, bagaimana kita tahu ukuran 1 kub

03/05/2024 11:48 - Oleh Admin - Dilihat 181 kali
Lomba Menyanyikan Lagu Nasional

Sempena menyambut hari pendidikan nasional, SD Negeri 006 Batam Kota mengadakan Lomba menyanyikan lagu wajib nasional. Lomba akan diadakan pada Kamis, 02 Mei 2024. Peserta lomba adalah

30/04/2024 14:28 - Oleh Admin - Dilihat 75 kali
100 Gram Berapa Ons?

100 gram berapa ons atau 100 gram sama dengan berapa ons? Pertanyaan tersebut mungkin cukup sering ditanyakan mereka yang masih awam dengan dua satuan berat tersebut. Dikutip dari Bu

29/04/2024 10:31 - Oleh Admin - Dilihat 109 kali
E-Pustaka Kelas 1, 2, dan 3 "Hari Berjualan"

Sekolah Mima mengelar hari berjualan. Mima dan teman-temannya belajar berjualan. Mima menjual grontol jagung, makanan kesukaannya. Tapi, Mima belum terlalu mengerti cara menghitung ua

01/04/2024 09:57 - Oleh Admin - Dilihat 108 kali
E-Pustaka Kelas 4, 5, dan 6 Si Bung Kecil Cerita Dari Kampung Halaman

Kita mengenal Bung Hatta sebagai Bapak Pendiri Bangsa. Bung Hatta terkenal sebagai tokoh yang sangat sederhana dan disiplin. Bung Hatta sangat mencintai buku dan ilmu pengetahuan. Ba

23/03/2024 09:36 - Oleh Admin - Dilihat 234 kali
E-Pustaka Untuk Kelas 1,2, dan 3

Hari ini Win akan menari Saman. Tadi malam Win sudah menyiapkan segala sesuatunya. Tapi sayang, Ayah dan Ibu tidak bisa mendampinginya. Mereka harus pergi ke ladang untuk memanen sera

23/03/2024 09:27 - Oleh Admin - Dilihat 96 kali